Al-Azhar Apresiasi Santri Pondok Modern Tazakka pada Penutupan Dauroh Bahasa Arab

Kairo – Rabu, 8 Oktober 2025, Al-Azhar menutup secara resmi program Dauroh Bahasa Arab yang diikuti santri Pondok Modern Tazakka, Indonesia. Acara penutupan dihadiri oleh Prof. Dr. Nahla Al-Saidi, Penasihat Syekh Al-Azhar Urusan Mahasiswa Asing sekaligus Pimpinan Pengembangan Pendidikan Mahasiswa…








