Moskow : Sebuah Peradaban Metro

Moscow – Di Moskow transportasi paling praktis adalah dengan Metro (kereta bawah tanah). Ada jalur bertingkat berlapis ke bawah. Lebih dari 200 stasiun bawah tanah, dan uniknya semuanya berbeda desainnya; gak ada yang sama. Stasiun Metro bawah tanah bertingkat-tingkat, yang…
