Berita Tazakka
Berita & Agenda Tazakka
Update kegiatan, agenda resmi, dan dokumentasi peristiwa penting Pondok Modern Tazakka dalam satu halaman terpusat.
Mufti Damaskus Sholat Subuh di Masjid Sunda Kelapa
Jakarta – Mufti Damaskus didampingi Pimpinan Pondok Modern Tazakka KH. Anizar Masyhadi melaksanakan sholat subuh di masjid Sunda Kelapa Jum'at, 18/1. Mufti…
BAGIAN KESENIAN PERBARUI HIASAN PONDOK
Bagian Kesenian OPPM mendapatkan amanah dari Bapak Pimpinan Pondok untuk mengadakan pembaharuan hiasan dan kaligrafi di kampus pondok. Tulisan-tulisan yang sudah lama…
MUFTI DAMASKUS; INDONESIA NEGARA BESAR, MENJADI CONTOH NEGARA LAIN
Setelah selesai mempersiapkan Konferensi Internasional Sufi Jatman di Pekalongan, ulama asal Timur Tengah bersama Habib Lutfi bin Yahya menyampaikan pesan dan nasehat…
Ulama Damaskus, Jordan dan Lebanon Kunjungi Tazakka
BANDAR – Pondok Modern Tazakka kembali dikunjungi ulama Timur Tengah pada Senin (14/1); Syaikh Adnan Al-Afyouni (Mufti Damaskus), Syaikh Aun Qoddumi (Jordania)…
Walikota Hebron Kunjungi Tazakka, Bupati Batang Dan Habib Lutfi
Tazakka – Walikota Hebron Palestina Mr. Taysir Abu Sneineh berkunjung ke Pondok Modern Tazakka, pada Rabu (9/1).
Taat Kepada Allah, Dimulai dari Kecil
Cairo – Saat melakukan thawaf di Masjidil Haram pada pagi hari Sabtu (5/1), pemandangan indah dan sangat menyejukkan hati nampak sekali terlihat…
Temu Kader Tazakka di Mesir
Cairo – Disela-sela kesibukan dan kepadatan lawatan Pimpinan Pondok Modern Tazakka di Mesir, Kiai Anizar menyempatkan untuk bertemu sekaligus memberikan arahan…
Sedekah untuk Kemudahan, Kikir Pangkal Kesulitan
Perhatikan petikan ayat-ayat dalam surat Al-Lail (surat ke-92 pada juz 30), pada ayat 5 hingg 10. Maka barangsiapa memberikan hartanya di jalan…
ORANG MATI SEPERTI ORANG HIDUP
Di dunia ini, ada orang hidup tetapi seperti orang mati. Akan tetapi, ada orang mati seperti orang hidup. Orang hidup yang seperti…
ULUMUL HADIS: ILMU TENTANG SELUK-BELUM PERIWAYATAN HADIS
TAZAKKA – Selasa (25/12), seperti biasa saya masuk ke kelas VI B utk materi Ulumul Hadis, yaitu ilmu yang membahas seluk beluk…
Gak Ngucapin Selamat Natal, Gak Apa-apa
Pekalongan – Tiap memasuki bulan desember, selalu saja ramai perdebatan tentang boleh tidaknya seorang muslim mengucapkan selamat natal. Ada yang membolehkan, ada…
BAKTI SOSIAL MERIAHKAN MAULID NABI DI TAZAKKA
BANDAR- Pengajian Umum Maulid Nabi Muhammad di Pondok Modern Tazakka dimeriahkan dengan berbagai kegiatan bakti sosial, Ahad (23/12). Khitanan massal, donor darah,…
CEO BUKALAPAK KUNJUNGI TAZAKKA
BATANG – Founder dan CEO Bukalapak Achmad Zaky berkunjung ke Pondok Modern Tazakka, Jumat sore (14/12). Zaky datang bersama dengan tim diantaranya…
TAZAKKA TERIMA WAKAF SAHAM GAIDO
SURABAYA – Di sela-sela acara ISEF (International Shariah Economy Festival) ke-5 di Grand City Convention, Surabaya, Pondok Modern Tazakka menerima wakaf sebagian…
TAZAKKA TERIMA WAKAF SAHAM GAIDO
SURABAYA – Di sela-sela acara ISEF (International Shariah Economy Festival) ke-5 di Grand City Convention, Surabaya, Pondok Modern Tazakka menerima wakaf sebagian…
Semester II KMI Dibuka oleh Pimpinan Pondok Modern Tazakka
Tazakka- Tahun ajaran baru semester II KMI Pondok Modern Tazakka dibuka oleh Pimpinan Tazakka KH. Anizar Masyhadi di depan gedung Rabithoh, senin…
